Asuhan Keperawatan Kerusakan Integritas Kulit

Kerusakan integritas kulit
berhubungan dengan :
Eksternal :
Hipertermia atau
hipotermia
Substansi kimia
Kelembaban
Faktor mekanik (misalnya :
alat yang dapat
menimbulkan luka,
tekanan, restraint)
imobilitas Fisik
Radiasi
Usia yang ekstrim
Kelembaban kulit
Obat-obatan
Internal:
Perubahan status
metabolik
Tonjolan tulang
Defisit imunologi
Berhubungan dengan
dengan perkembangan
Perubahan sensasi
Perubahan status nutrisi
(obesitas, kekurusan)
Perubahan status cairan
Perubahan pigmentasi
Perubahan sirkulasi
Perubahan turgor
(elastisitas kulit)
DO:
Gangguan pada bagian tubuh
Kerusakan pada lapisan kulit
(Dermis)
Gangguan permukaan kulit
(Epidermis)


No comments:

Post a Comment